-->

Ternyata Darah yang Kental Menyebabkan Penyakit Jantung, Begini Solusi dan Penjelasannya dari Pakar Kesehatan


Membersihkan darah-qimono-pixabay.com

Seputar Gresik - Begini penjelasan dan solusi dari ahli mengenai Darah yang kental penyebab datangnya Jantung" >Penyakit Jantung.

Darah dan jantung merupakan bagian dari tubuh manusia yang sangat penting peranannya.

Darah berfungsi sebagai alat distribusi zat-zat dan oksigen ke seluruh jaringan tubuh. Apabila darah bermasalah maka akan terjadi gangguan fungsi jaringan juga.

Sedangkan jantung juga tak kalah penting peranannya. Jantung memiliki tugas untuk memompa darah agar bisa mengalir ke seluruh tubuh.

Untuk menjaga kesehatan 2 bagian dalam tubuh ini ahli kesehatan bernama Dokter Zaidul Akbar membagikan tips pada kanal Youtube resminya.

(BACA JUGA:Bibir Kering dan Pecah-pecah Bikin Penampilan Terganggu? Atasi dengan Cara Seperti Ini, Sesuai dengan Rekomendasi Ahli)

Awalnya dokter yang juga pendakwah tersebut mendapatkan pertanyaan untuk menjelaskan mengenai penyakit jantung dari penonton Youtubenya.

`
Kategori : Gaya Hidup